Library App (OpenLibz)
OpenLibz merupakan nama dari aplikasi yang saya kerjakan beserta teman-teman sebagai Project Latihan, untuk digunakan sebagai latihan bekerja kelompok sebelum Project Akhir di Purwadhika.
Tech Stack yang digunakan:
- React.js
- Express.js
- Tailwind
- Sequelize
- Mysql
What is OpenLibz?
OpenLibz adalah sebuah aplikasi untuk manajemen peminjaman buku dan meminjam buku secara online.
Tasks I do
Berikut adalah beberapa tugas atau fitur (Frontend & Backend) yang saya kerjakan dalam pengembangan aplikasi OpenLibz yang digunakan admin:
Manage Categories
-
Membuat Halaman Manajemen Kategori.
Persyaratan:
- Pengguna dapat melihat daftar kategori dan melakukan filter.
- Pengguna dapat menambahkan kategori.
- Pengguna dapat mengubah kategori.
- Pengguna dapat menghapus kategori.
Manage Books
-
Membuat Halaman Manajemen Buku
Persyaratan:
- Pengguna dapat melihat daftar buku dan melakukan filter.
- Pengguna dapat menambahkan buku.
- Pengguna dapat mengubah buku.
- Pengguna dapat menghapus buku.
Github repo backend klik disini.
Github repo frontend klik disini.